Pada hari Sabtu, 27 Januari 2024, telah dilaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat Semester Gasal 2023/2024 dengan tema “Peningkatan Sistem Keamanan Rumah Tangga dengan Sistem Mitigasi Bahaya Kebakaran dan Edukasi Manajemen Bencana Kebakaran” di Perumahan Bambu, Kreo, Kecamatan Larangan Utara, Larangan, Kota Tangerang, Banten. Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi dosen serta […]
berita
Kalender KKP Program Studi Teknik Elektro Semester Gasal 2023/2024
SALAM BUDI LUHUR Berikut ini kami beritahukan kalender Kuliah Kerja Praktik Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur Semester Gasal 2023/2024. Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih
Jadwal Seminar KKP dan Magang Industri Prodi Teknik Elektro Semester Genap 2022/2023
Salam budiluhur! Berikut ini adalah jadwal Seminar KKP Prodi Teknik Elektro Semester Genap 2022/2023 yang akan dilaksanakan secara online pada Hari : Selasa, 18 Juli 2023 Pukul : 09.30 – selesai Agenda : Seminar KKP dan Magang Industri Via : Google Meet https://meet.google.com/xak-etrg-cqr Seminar ini bersifat terbuka untuk seluruh mahasiswa […]