Categories: berita

KOLABORASI UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA DENGAN YAYASAN 74 HAFIDZUN ALIM MELAKSANAKAN HIBAH MATCHING FUND PENDANAAN 2023

Pada bulan Mei 2023, Kedaireka Matching Fund mengumumkan penerimaan pendanaan program, “Kelayakan Pengembangan Eduwisata Religi Arsitektur Pilar al-Quran dalam mendukung Pariwisata Halal di Indonesia”, bagi Universitas Budi Luhur Jakarta. Hibah MF2023 yang sudah di selenggarakan oleh Kemenristek Dikti melalui platform Kedaireka selama 3 tahun yang lalu ini, merupakan penerimaan pertama kali, oleh Universitas Budi Luhur. Adapun dosen-dosen dan mahasiswa yang terlibat dalam kegiatan ini yang diketuai oleh Dr. Putri Suryandari dari Fakultas Teknik dan tim dari FT, FTI, FEB dan FISIG (Fakultas Sosial, Politik dan Studi Global). Kurang lebih dua puluh mahasiswa terlibat dalam kegiatan ini yang dikonversi dalam program MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka).

Program, “Kelayakan Pengembangan Eduwisata Religi Arsitektur Pilar al-Quran dalam mendukung Pariwisata Halal di Indonesia”, adalah hasil kolaborasi antara Universitas Budi Luhur Jakarta, dengan Mitra Yayasan 74 Hafizun Alim sejak tahun 2021. Pemilik Yayasan adalah KH Fahmi Basya dan Ketuanya Deddy Herdiansjah PhD.

Adapun produk hasilnya adalah, Maket Model Pilar al-Quran sebagai media edukasi untuk  memudahkan menghafal jumlah ayat dan nomor surat dalam al Quran, Maket kawasan Wisata Religi Pilar al Quran, Aplikasi Arsitektur Pilar al Quran melalui website dan sistem android (HP), Alat Uji Sun path diagram bagi pengujian kenyamanan thermal Pilar al Quran sebagai objek Eduwisata Religi.

Bantuan yang diberikan Universitas Budi Luhur dalam pembuatan gambar kerja dan pembuatan maket model Pilar Al-Quran untuk mitra telah berhasil menyusun rencana praktik bisnis baru bagi Y74HA yaitu metode menghafal Al Quran secara digital .

Telah terbit di Kompas.com https://www.kompas.com/edu/read/2024/05/10/203326071/rancang-stasiun-cuaca-mini-berbasis-iot-tim-prodi-teknik-elektro-ubl-raih

Fakultas Teknik

Recent Posts

Tugas Akhir by Projek oleh mahasiswa RPL pertama prodi Arsitektur FT Budi Luhur

Pada hari Kamis 7 November 2024, digelar ujian Tugas Akhir bagi mahasiswa RPL di Prodi…

2 weeks ago

Edaran Distribusi Minggu Perkuliahan Universitas Budi Luhur Semester Gasal 2024 2025

SALAM BUDI LUHUR Berikut kami informasikan Surat Edaran Rektor Universitas Budi Luhur Nomor : E/UBL/DAA/000/002/09/24…

2 weeks ago

Kalender Akademik Universitas Budi Luhur Tahun Akademik 2024/2025

SALAM BUDI LUHUR Kalender Akademik Universitas Budi Luhur Tahun Akademik 2024/2025 : Kalender-Akademik-UBL-Semester-Gasal-TA-2024-2025Unduh Kalender-Akademik-UBL-Semester-Genap-TA-2024-2025Unduh

2 weeks ago

Persyaratan Pemberian Predikat Dengan Pujian Bagi Wisudawan Universitas Budi Luhur

SALAM BUDI LUHUR Berdasarkan Keputusan Rektor Universitas Budi Luhur Nomor  :  K/UBL/REK/000/015/08/24 tentang  : Perubahan…

2 weeks ago

Jadwal Sidang dan Daftar Peserta Sidang Programming Tahap 1 Prodi Arsitektur_Gasal 2024/2025

SALAM BUDI LUHUR Diberitahukan kepada mahasiswa Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Budi Luhur yang…

2 weeks ago